- Menetapkan standar kualitas produk dan layanan
- Menerapkan sistem manajemen kualitas sesuai dengan standar yang telah ditetapkan
- Menetapkan prosedur dan instruksi sesuai proses produksi dan layanan
- Menganalisis data kualitas dan mengambil tindakan yang diperlukan untuk mengatasi masalah kualitas yang terjadi
- Menyusun laporan hasil pengawasan dan menyampaikannya kepada pihak yang berwenang
- Mengembangkan dan mengimplementasikan program pelatihan bagi anggota tim yang terkait dengan manajemen kualitas
- Mengkomunikasikan dengan pelanggan terkait dengan masalah kualitas produk
- Membantu dalam menyusun dan mengupdate dokumen-dokumen manajemen & perijinan